Ada sebagian kalangan mengatakan sungguh tak pantas berbicara politik dan kekuasaan di dalam masjid, ceramah ceramah, khutbah khutbah dan doa doa yang dipanjatkan kepada Allah.
Lantas benarkah hal yang demikian itu tabu atau bahkan dilarang di dalam Islam?
Inilah penjelasan dari KH Rohmat S Labib seorang Ulama Jakarta mengenai pembahasan bolehkah kita kaum muslimin meminta kekuasaan yang menolong kepada Allah SWT? Adakah dalil atau sunah Rosulullah berkaitan hal tersebut diatas?
Simak Videonya