Dampak Dakwah Rasulullah di Mekah | Kajian Shirah KH Hafidz Abdurrahman, MA

Sejak sang waliyullah, Rasulullah Muhammad saw., menerima titah untuk membebaskan seluruh manusia dari penyembahan kepada selain Allah menjadi hanya kepada Allah, beliau berdakwah siang malam kepada siapapun manusia yang ia temui.

Ia dicaci, dihina, dilempar isi perut unta hanya karena seruan yang ia sampaikan demi menjadikan Islam diterima oleh masyarakat Mekah, hingga Allah beri pertolongan sehingga dakwah tersebut bergulir layaknya bola salju yang membesar dan kini kita yang terpisah ribuan tahun dan ribuan kilometer darinya bisa memeluk agama Islam.

Simak salah satu episode dakwah Rasulullah di Mekah dalam kajian shirah bersama KH Hafidz Abdurrahman di video berikut

Share artikel ini: